Umat Islam hendaknya mensyukuri nikmat Allah SWT atas karunia-Nya dengan Ucapan Tahun Baru Islam pada tanggal 1 Muharram 1443 H. Alhasil, Anda bisa terus menikmati Tahun Baru Hijriah agar bisa lebih beribadah kepada-Nya.
Awal bulan Muharram atau Tahun Baru Islam, 1 Muharram 1443 H, jatuh pada Selasa Pon, 10 Agustus 2021, menurut perhitungan astronomi yang dilakukan tim falakiyah PBNU.
Bulan Muharram adalah salah satu dari empat bulan paling suci umat Islam. Para nabi menyaksikan banyak peristiwa besar selama bulan itu.
Allah SWT berfirman dalam Alquran:
إِنَّ عِدَّةَ ٱلشُّهُورِ عِندَ ٱللَّهِ ٱثْنَا عَشَرَ شَهْرًا فِى كِتَٰبِ ٱللَّهِ يَوْمَ خَلَقَ ٱلسَّمَٰوَٰتِ وَٱلْأَرْضَ مِنْهَآ أَرْبَعَةٌ حُرُمٌ ۚ ذَٰلِكَ ٱلدِّينُ ٱلْقَيِّمُ ۚ فَلَا تَظْلِمُوا۟ فِيهِنَّ أَنفُسَكُمْ ۚ وَقَٰتِلُوا۟ ٱلْمُشْرِكِينَ كَآفَّةً كَمَا يُقَٰتِلُونَكُمْ كَآفَّةً ۚ وَٱعْلَمُوٓا۟ أَنَّ ٱللَّهَ مَعَ ٱلْمُتَّقِينَ
Artinya: Sesungguhnya bilangan bulan di sisi Allah ialah dua belas bulan, dalam ketetapan Allah di waktu Dia menciptakan langit dan bumi, diantaranya empat bulan haram. Itulah (ketetapan) agama yang lurus, maka janganlah kamu menganiaya diri kamu dalam bulan yang empat itu,dan perangilah musyrikin itu semuanya sebagaimana mereka memerangi kamu semuanya; dan ketahuilah bahwasannya Allah beserta orang-orang yang bertaqwa. (QS. At Taubah: 36)
Dari Abu Hurairah yang mengatakan bahwa Rasulullah Saw telah bersabda: “Sesungguhnya zaman telah berputar seperti keadaannya semula sejak hari Allah menciptakan langit dan bumi. Dan sesungguhnya bilangan bulan di sisi Allah ialah dua belas bulan dalam ketetapan Allah di waktu Dia menciptakan Langit dan bumi diantaranya empat bulan haram (suci); tiga di antaranya berturut-turut, yaitu Zul Qadah, Zul Hijjah, dan Muharram, sedangkan lainnya ialah Rajab Mudar yang terletak di antara bulan Jumada dan bulan Syaban”.
Tahun Baru Islam juga merupakan kesempatan yang sangat baik untuk memperkuat persahabatan dan membina hubungan persaudaraan di antara umat Islam dan warga negara lainnya.
Berikut ini adalah daftar kumpulan Ucapan Tahun Baru Islam 1443 Hijriyah yang dirangkum dari berbagai sumber:
1. Selamat menyambut Tahun Baru Islam 1443 Hijriah semoga ditahun yang baru hidup kita selalu diselimuti Berkah oleh Allah SWT.
2. Semoga di tahun ini seluruh umat Islam diberi kesehatan, umur panjang, rezeki, dan kemudahan dalam hidup. Selamat Tahun Baru Islam
3. Selamat Tahun Baru Islam 1 Muharram 1443 H. Semoga kita memulai dengan hari2 yg lebih baik.
4. Selamat Tahun Baru Islam 1443 Hijriah. Semoga Badai Covid-19 di Indonesia cepat berlalu. Aamiin Tangan melipat.
5. Selamat Tahun Baru Islam 1443 H Semoga ditahun ini, kita diberi kesehatan, umur panjang, rezeki berkah dan kemudahan dalam hidup. Amin !!
6. Selamat datang Muharam, bulan penuh keagungan. Selamat Tahun Baru Islam 1443 H!
7. Wish you a happy Islamic New Year 2021/2022. Selamat Tahun Baru Islam 1443 H!
8. Selamat Tahun Baru Islam 1 Muharam 1443 H! Semoga Anda dan keluarga diberikan rahmat dan berkah melimpah dari Allah SWT sepanjang tahun ini.
9. Bulan Muharam menjadi permulaan tahun yang baik. Awal dari segala kebangkitan dan kebaruan dalam segala aspek kehidupan. Jadikan pengingat diri untuk istikamah dalam berhijrah menjadi versi yang lebih baik lagi. Selamat Tahun Baru Islam 1443 H!
10. Kedatangan tahun baru Hijriah sudah di depan mata. Mari siapkan amalan terbaik untuk menyambutnya. Buang kebiasaan buruk yang pernah dilakukan di tahun sebelumnya.
11. Tahun Hijriah mulai berganti menyambut Muharam dengan sepenuh hati. Saatnya mengintrospeksi diri agar ke depan lebih baik lagi. Selamat Tahun Baru 1443 H!
12. Tiada puisi bertema kegembiraan. Bukan juga ucapan membawa kesedihan. Namun, hanya perkataan maaf yang terungkapkan. Menyambut Muharam yang penuh keberkahan. Selamat datang 1 Muharam 1443 H!
13. Tahun Baru Islam 2021/2022 berarti tujuan baru, semangat baru, dan tantangan hidup baru untuk kita semua. Selamat Tahun Baru Islam 1443 H!
14. Cahaya Muharam mulai menyinari fajar. Mari awali Muharam dengan doa dan selawat atas Nabi Muhammad SAW.
15. Pada 1 Muharam, setiap umat Muslim harus merayakannya dengan penuh sukacita. Namun, jangan lupa untuk terus memperbaiki diri dan mengajak pada kebaikan di tahun yang baru ini.
16. “Semarak 1 Muharram 1443 Hijriyah, menjadi tanda akan kesuksesan di tahun baru ini. Amin.”
17. “Satu tahun telah kita jalani, semoga amal-amalan kita pada tahun kemarin bisa kita tingkatkan, dan amal-amalan yang buruk tahun lalu dapat ditinggalkan. Selamat Tahun Baru Hijriyah 1443 H.”
18. “Selamat tahun baru Islam 1443 H, semoga dengan tahun yang baru semakin menambah keimanan dan ketakwaan kita kepada Allah SWT.”
19. “Berterima kasih lah kepada Allah SWT yang telah memberikan kita umur dalam merayakan tahun baru Islam 1 Muharram 1443 H. Mari kita berdoa semoga di tahun ini menjadi awalan yang baik dan penuh berkah.”
20. “Semoga imanmu kepada-Nya selalu memberimu kedamaian dan kemakmuran. Selamat Tahun Baru Hijriah 1 Muharram 1443 H!”
21. “Selamat Tahun Baru Islam 1 Muharram 1443 H. Semoga kita semua dapat hijrah menuju kehidupan dan amal yang lebih baik.”
22. “Usai umat Islam memasuki bulan Muharram 1443 Hijriah. Semoga saja lebih memperoleh den bisa menyinari hidup seluruh umat dengan lebih mantap dalam beribadah kepada Allah SWT.”
23. “Pikiran terhangat dan harapan terbaik untuk tahun 1443 Hijriah ini. Semoga kedamaian, cinta, dan kemakmuran selalu mengikuti kita semua.”
24. “Selamat tahun baru Hijriah 1 Muharram 1443 H, semoga kita menjadi umat terbaik, memberikan kontribusi terbesar untuk agama dan bangsa.”
25. “Tahun baru, saatnya menetapkan tujuan baru. Ada waktu untuk merenungkan hal-hal yang penting bagimu dan hal-hal yang ingin kamu capai. Semoga tahun ini kamu melihat semua impian menjadi kenyataan. Selamat Tahun Baru Islam 1443 H.”
26. Happy New Islamic Year 1 Muharram 1443 H, Hopefully this year is better than the previous year.
27. Happy New Islamic Year 1 Muharram 1443 H. May Allah this new year bring many opportunities your way to explore every joy of life and many your resolutions for the days ahead stay firm, turning all your dreams into reality and all your efforts into great achievements
28. Happy New Islamic Year, may Allah make it a good and blessed year for you.
29. New is year, New is resolution, New are the spirit and New are my warm. Wishes just for you, Have a promising and fulfilling New year, Happy New Islamic Year 1 Muharram 1443 H
30. The month of Muharram. Nabi Muhammad SaW said: The best fasting after the month of ramadhan is fasting in the month of Muharram.
31. As the Hijri New Year begins, let us pray that it will be a year full of peace, happiness and abundance of new friends. May Allah bless you throughout the new year.
32. May all the praises and thanks be to Allah to whom belongs all that is in heavens and on the earth. Have a blessed Muharram
33. I pray for your and your family’s happiness and well-being. May you all have an amazing year ahead. Happy New Hijri Year!
34. Happy Islamic New Year to all. May this new year bring a lot of peace, prosperity & happiness to the world. May Allah protect us.
35. May Allah shower you with gifts of love, bravery, wisdom, contentment, health, patience and cleanliness. Happy New Year!
36. May all the praises and thanks be to Allah to whom belongs all that is in heavens and on the earth. Have a blessed Muharram.
37. As the Hijri New Year begins, let us pray that it will be a year full of peace, happiness and abundance of new friends. May Allah bless you throughout the new year.
38. I pray for your and your family’s happiness and well-being. May you all have an amazing year ahead. Happy New Hijri Year!
39. May Allah shower you with gifts of love, bravery, wisdom, contentment, health, patience and cleanliness. Happy New Year!
40. Happy Islamic New Year to all. May this new year bring a lot of peace, prosperity & happiness to the world. May Allah protect us.